Kalian pernah makan sup jagung, bubur jagung, es krim jagung, atau sarapan nan lezat corn flake yang dicampur susu? ternyata penganan lezat itu hanya sebagian dari aneka jenis olahan dari jagung. Masih banyak penganan lainnya, yang selain lezat ternyata menyehatkan bagi tubuh, termasuk nasi jagung juga, lho Kali ini, Pak Ino bersama Tia, Ami, dan Dita mengajak kalian untuk mengenal lebih dekat …
Hewan Ternak satu ini dengan mudah ditemui, apalagi hari raya kurban. Ya, betul kambing. Hewan memamah biak ini adalah pemakan tumbuhan. Kambing ternak (Capra aegagrus hircus) merupakan salah satu subspesies kambing yang dipelihara atau dijinakan dari kambing liar Asia Barat Daya dan Eropa Timur. Tak hanya menghasilkan daging, kambing juga memproduksi susu. Kotorannya pun bermanfaat sebagai pup…
Kalian pernah minum teh? bagaimana rasanya, manis atau pahit? Ternyata teh bukan hanya dapat dinikmati dengan diseduh, tetapi juga dapat menjadi perisa untuk es krim, cokelat, kue, serta aneka makanan dan minuman. Nah, kali ini Pak Ino mengajak Abi dan Shinta piknik ke kebun teh. Ternyata kebun teh itu sangat indah, udaranya sejuk dan segar. Juga banyak yang dapat kalian pelajari di kebun teh, …
Hmmm, harum, wangi, nikmat ... Kopi Luwak memang tiada duanya. Sudah ada yang tahu kopi? Apakah kalian sudah pernah minum kopi? Maniskah atau pahitkah? Atau sudahkah kalian tahu bagaimana kopi diolah? Yuk kita ikuti petualangan dan Pak Ino mengetahui lebih lengkap tentang kopi. Mulai dari sejarah kopi, budi daya kopi, hingga pengolahannya menjadi bubuk kopi. Kalian juga diajak berkenalan dengan…
Kalian pernah makan sup jagung, bubur jagung, es krim jagung, atau sarapan nan lezat corn flake yang dicampur susu? ternyata penganan lezat itu hanya sebagian dari aneka jenis olahan dari jagung. Masih banyak penganan lainnya, yang selain lezat ternyata menyehatkan bagi tubuh, termasuk nasi jagung juga, lho Kali ini, Pak Ino bersama Tia, Ami, dan Dita mengajak kalian untuk mengenal lebih dekat …