Tahukah kamu mengapa terjadi bencana banjir, longsor, dan kebakaran hutan? Ternyata ada kaitannya dengan keluarga Pobi lho… Nah siapa itu Pobi? Apa yang terjadi dengan keluarga Pobi? Bagaimana Nasya bertemu Pobi? Yuk…, kita simak cerita Nasya…!
Hampir semua orang suka rasa manis yang berasal dari gula. Tahukah kalian bahan baku pembuatan gula? Ya benar, salah satunya tebu tebu..! bagaimana cara menanam tebu dan apakah tebu bisa dimakan langsung? Ikuti cerita Abi di buku ini. Dan bayangkan serunya berkunjung ke kebun tebu…! Selamat membaca…!
Siapa yang suka kecap? Tahukah kamu, kalau kecap itu terbuat dari kedelai? Tidak hanya itu, tahu, tempe, kembang tahu, dan banyak lagi jenis makanan bergizi yang terbuat dari kedelai.Apakah kamu sudah mengenal seperti apa tanaman kedelai? Bagaimana menanamnya? Dan, apa saja manfaatnya? Mari kita cari tahu semua tentang kedelai dengan membaca buku ini.
Apakah makanan pokok Sebagian besar penduduk Indonesia? Ya betul. Nasi…! Tahukah kalian nasi diperoleh dari tanaman apa? Bagaimana padi dikembangkan? Bisa diolah jadi apa saja padi itu? Jawabannya bisa diikuti dari cerita Abi dan Ibra saat mengunjungi Pak Ino. Ayo, tunggu apa lagi, baca dan nikmati cerita liburan Abi dan Ibra…!
Pangan merupakan hal penting dalam kehidupan keluarga. Pangan keluarga harus memenuhi standar gizi seimbang dan aman. Salah satu sumber pangan yang dapat digali dalam pekarangan rymah. Pekarangan rumah yang luas dan yang sempit dapat dimanfaatkan sebagai sumber pangan keluarga. Untuk pekarangan yang sempit maka budi daya dapat dilakukan menggunakan sarana penunjang, seperti pot, ember, vertikul…
Hmmm, harum, wangi, nikmat ... Kopi Luwak memang tiada duanya. Sudah ada yang tahu kopi? Apakah kalian sudah pernah minum kopi? Maniskah atau pahitkah? Atau sudahkah kalian tahu bagaimana kopi diolah? Yuk kita ikuti petualangan dan Pak Ino mengetahui lebih lengkap tentang kopi. Mulai dari sejarah kopi, budi daya kopi, hingga pengolahannya menjadi bubuk kopi. Kalian juga diajak berkenalan dengan…
Siapa yang tidak suka makan empal daging atau bakso yang lezat? Pasti sebagian besar di antara kalian sangat menyukai keduanya dan makanan olahan dari daging lainnya. Namun, harga daging sapi terkadang menjadi mahal karena belum sepenuhnya dapat disediakan oleh peternak dalam negeri. Untuk itu, swasembada daging sapi menjadi salah satu harapan yang ingin dicapai pemerintah. Dalam buku ini, Mumu…
:Pedasnya rasa sambal kerap menemani keluarga Indonesia saat menyantap hidangan. Banyak orang Indonesia yang merasa kurang lengkap jika makan tanpa ditemani rasa pedas dari cabai. Sayangnya, harga komoditas pertanian ini kerap meroket. Nah, dalam buku ini, kalian akan mengenal dunia cabai bersama Cibi yang imut. Cbi akan menemani kalian mengenal jenis cabai yang banyak ditanam di Indonesia, sek…
Kalian pernah makan sup jagung, bubur jagung, es krim jagung, atau sarapan nan lezat corn flake yang dicampur susu? ternyata penganan lezat itu hanya sebagian dari aneka jenis olahan dari jagung. Masih banyak penganan lainnya, yang selain lezat ternyata menyehatkan bagi tubuh, termasuk nasi jagung juga, lho Kali ini, Pak Ino bersama Tia, Ami, dan Dita mengajak kalian untuk mengenal lebih dekat …
Lihatlah ladang Paman, hangus habis terbakar! Paman sangat sedih karena akhir-akhir ini sering gagal panen. Peristiwa banjir makin sering terjadi. Demikian pula dengan musim kemarau, cenderung lebih Panjang dan lebih terik. Musim seolah tertukar waktu. Yang biasanya sudah musim hujan, kini masih kemarau. Akibatnya ladang paman beberapa kali mengalami puso. Perubahan musim itu tidak hanya terjad…
Bayangkanlah kalau suatu saat desamu terkena banjir atau longsor. Pasti banyak temanmu yang kehilangan tempat tinggal, harus pindah sekolah, atau ternak dan sawahnya musnah. Memang akan ada banyak kerugian yang timbul bila banjir dan longsor datang. Apalagi, bencana alam seperti itu bisa datang kapan saja tanpa ada tanda terlebih dahulu. Itulah yang dialami Pak Guru Kani saat masih anak-anak. D…